IDNPOKER – Andrea Belotti yang melakukan sikap yang sangat adil saat timnya berhadapan dengan Atalanta. Dia langsung meminta kepada wasit untuk membatalkan kartu kuning untuk tim lawannya lantaran dia merasa sama sekali tidak dilanggar oleh Cristian Romero.
Sikap Fair Play yang dilakukan oleh Belotti tersebut saat Torino yang bertandang ke markasnya Atalanta, Gewiss Stadium dikompetisi Liga Italia pada pekan ke 21. Laga yang baru saja berjalan 21 menit justru Torino sendiri harus tertinggal gol lebih dulu dengan skor 3-0.
Disaat Belotti sedang mengiring bola dan berduel dengan pemain bertahan dari Atalanta, Cristian Romero. Kemudian dia langsung terjatuh didepan garis kotak penalti. Setelah itu wasit yang sedang memimpin pertandingan tersebut langsung memberitakan sebuah kartu kuning serta tendangan bebas kepada Torino.
Melihat keputusan yang dibuat wasit, Belotti malah meminta wasit untuk tidak memberikan sebuah kartu kuning kepada Romero dan juga membatalkan tendangan bebas tersebut. Pasalnya, dia sendiri merasa sama sekali tidak dilanggar oleh pemain bertahan Atalanta. Kemudian setelah mendengar hal tersebut, wasit langsung menyetujui permintaan Belloti dan melakukan sebuah tendangan drop ball.
Linkterkini memberitakan Usai melakukan Sikap Fair Play tersebut, Torino yang secara luar biasanya mampu bangkit dari ketertinggalan dan bisa membalas 3 gol. Belloti sendiri juga berhasil ikut menyumbangkan 1 gol ke gawang Atalanta pada menit ke 42 setelah itu Gol Greison Bremer pada menit ke 45 dan Federico Bonazzolli menit ke 84 skor pun berakhir menjadi imbang 3-3.