Negara Mana Produksi Avokad Terbanyak di Dunia?

Produksi Avokad Terbanyak merupakan buah yang akan banyak sekali manfaat vitamnin dan gizi, paling banyak diminati oleh banyak orang. Karena buah terebut sangat baik dikomsumsi untuk tubuh. Avokad berbentuk lonjong, dengan daging berwarna hijau yang sangat lemak sekali, pastinya sangat enak sekali ya.

Buah yang tumbuhnya musiman ini dapat kita temukan diberbagai tempat. Namun avokad bernama ilmiah Persea americana ini berasal dari Meksiko bagian tengah dan selatan kemudian dikenal keseluruh dunia oleh bangsa Spanyol.

Seiring berjalannya waktu, banyak negara yang kemudian menanam hingga menjadi produsen avokad terbesar. Mana saja?

1. Kolombia

Hasil gambar untuk 1. Kolombia avokad

Sebagai penghasil buah avokad terbesar di dunia, menempati di posisi ke peringkat lima. Negara di Amerika selatan ini mampu menghasilkan 326,666 metric ton, danĀ  selalu meningkat setiap tahunnya. Buat avokad kolombia mempunyai kualitas baik dan mneghasilkan varietas avokad, utamanya adalah avokad Hass yang paling terkenal di Amerika.

2. Indonesia

Hasil gambar untuk 2. Indonesia avokad

Produksi Avokad Terbanyak Indonesia merupakan negara tropis ini, telah menjadi satu komoditas di Indonesia menghasilkan buah avokad sebanyak 410,094 ton di tahun 2018. Hal ini menjadikan negara Indonesia sebagai produksi buah avokad terbesar di dunia, berada di posisi ke-4. Indonesia mengungguli kolombia dan beberapa negara lainya.

Di samping itu buah avokad juga melimpah di Indonesia saat musim buah ini sehingga banyak dijumpai di pasar maupun di supermarket. Namun di Indonesia sajian buah ini tidak dijadikan sebagai makanan berasa gurih dan selalu dipadukan dengan tambahan perasa manis.

3. Peru

Hasil gambar untuk 3. Peru avocado

menduduki peringkat ke-3 dengan penghasilan buah avokad terbanyak di dunia. Panen buah avokad di negara Amerika Selatan ini mampu menghasilkan 504,517 metric ton pada tahun 2018 dan selalu meningkat setiap tahun. Maka dari itu buah ini jadi salah satu komoditas penting di Peru, yang diekspor ke berbagai negara di dunia, seperti AS, Tiongkok, Belanda, dan lainnya.

4. Republik Dominika

Hasil gambar untuk 4. Republik Dominika avocado

Sebagai negara yang menghasilkan panen buah avokad terbesar di dunia ke-2. Republik Dominika menghasilkan sekitar 644,306 metric ton pada tahun 2018. Produksi buah avokado yang terus meningkat dalam beberapa tahun in. Namun sayangnya hasil buah avokad di Republik Dominika kebanyakan dikomsumsi sendiri, dibandingkan jumlah yang diekspor.

5. Meksiko

Produksi Avokad Terbanyak. Mexico avocado

Sebagai produksi buah avokad terbesar di dunia, Meksiko menduduki peringkat no-1 di dunia. Penghasilan buah avokad di meksiko mencapai 2,184,663 metric ton, dengan ini meksiko adalah rajanya penghasil buah avokad terbesar yang tidak ada lawannya lagi.

Menjadi produsen dan negara asal buah avokad, tentunya buah ini jadi makanan sehari-hari dari masyarakat Meksiko untuk berbagai makanan utama mereka. Salah satu makanan asal Meksiko yang nikmat dan terkenal adalah guacamole dan sebagai campuran bumbu dalam taco ataupun burrito.