Dortmund Menggertak, Jadon Sancho Pasti Gaung MU

IDNPOKER – Terdengar kabar bahwa Manchester United kemungkinan besar akan gagal mendapatkan tanda tangan Jadon Sancho setelah Borussia Dortmund terus menahan pemain tersebut untuk tidak hengkang.  Akan tetapi mantan pemain Setan Merah, Owen Hargreaves sangat yakin bahwa Dortmund hanya menggertak saja.

Dortmund menggertak Manchester United agar mereka mundur untuk mendapatkan Jadon Sancho. Michael Zorc sebagai Direktur Dortmund tersebut menegaskan bahwa pemain asal Inggris tersebut tetap akan bertahan di Signal Iduna Park musim depan. Jika ingin membeli sang pemain tersebut, Die Borussen telah memberikan harga sebesar 108 juta Poundsterling, Akan tetapi The Red Devils hanya berani membayar 70 juta Poundsterling setelah itu sisanya akan di bayar dengan cicilan selama 3 tahun atau sampai tahun 2023.

Sampai sekarang ini kesepakatan antara Manchester United dengan Dortmund masih belum menemui titik terang yang bagus. Pada akhirnya Dortmund langsung tetap akan menahan Sancho hengkang sampai musim depan.

Kami hanya ingin Sancho tetap berhatan disini sampai musim depan dan ini adalah keputusan finsal saya sendiri, kata Zorc kepada Linkterkini.

Meski mengeluarkan pernyataan seperti itu, ini bukan kali pertama Dortmund menggertak Manchester United. Sebelumnya dia juga pernah melakukan itu kepada Arsenal dan Barcelona saat kedua tim ingin membeli Pierre-Emerick Aubameyang dan Ousmane Dembele.

Owen Hargreaves sangat yakin bahwa pada akhirnya Sancho akan tetap memilih untuk hengkang ke Old Trafford. Gertakan itu sering terjadi disetiap tim, katanya.

Mereka akan mencoba mendapatkan keuntungan dari penjualan Sancho. Sudah jelas bahwa Manchester United sangat tertarik dan cukup panjang untuk melakukan sebuah negosiasi kepada 1 pemain.

Jadon Sancho yang masih berusia 20 tahun itu sudah menjadi pemain sepakbola muda yang sangat mencuri perhatian beberapa kluk besar Tim Eropa. Sejak musim lalu dia sudah berhasil mencetal 33 gol beserta 39 assist dari 87 penampilannya bersama Dortmund diseluru kompetisi.